Beberapa bunga banyak dipakai sebagai hiasan hidangan. Ternyata bunga-bunga ini bukan hanya sebagai hiasan, tetapi juga bisa dimakan dan berkhasiat sehat.
Pecinta kuliner kambing wajib mencicipi masakan Mbok Sri di Nganjuk. Berada di wisata air terjun Sedudo, warung sederhana mbok Sri ini selalu diserbu pembeli.
Di New York City, ternyata ada warung makan Indonesia yang posisinya tersembunyi. Ada pula kisah perjuangan YouTuber yang berhasil menurunkan BB 44 Kg.
Tak ada yang menyangka kalau di dalam toko sembako Indonesia ini ada warung makan tradisional. Namanya Warung Kamis yang disebut restoran terkecil di NYC!