detikSumbagsel
Atasi Kepadatan Kendaraan di Bakauheni, Polda Lampung Aktifkan Delay Sistem
Kepadatan kendaraan pemudik terjadi pada puncak arus balik lebaran 2025 di Pelabuhan Bakauheni, Lampung Selatan. Polda Lampung mengaktifkan skema delay system.
Sabtu, 05 Apr 2025 20:40 WIB