detikNews
Ortu Berharap Pelaku Dibina di Pondok Pesantren
Koni Cut Sitialimah, ibu bocah yang diduga kuat membunuh temannya, mengaku tak bisa apa-apa. Kenakalan anaknya seolah tak terkendali setelah dirinya bercerai. Ia berharap anaknya dibina di pondok pesantren.
Minggu, 28 Apr 2013 18:10 WIB







































