detikNews
KPK Berharap Hakim Tipikor Terinspirasi MA, Berani Cabut Hak Politik Anas
Anas Urbaningrum akan menjalani sidang dengan agenda pembacaan putusan siang ini. KPK berharap, majelis hakim yang diketuai Haswandi berani memutuskan mencabut hak politik Anas.
Rabu, 24 Sep 2014 06:49 WIB







































