Tren berbagi rezeki pada pengikut di Instagram tengah diganderungi. Setelah Ikoy-Ikoyan kini muncul tren Ikenz-Ikenz yang dipelopori 'Crazy Rich' Medan.
Bermula dari kecintaan pada kekayaan kuliner Indonesia. Brand lokal Telusur Kultur, keluarkan koleksi kemeja dengan ilustrasi makanan Nusantara yang keren.