detikNews
Puan Maharani Undang Parpol Koalisi Prabowo-Hatta Merapat ke Jokowi-JK
Ketua Fraksi PDIP Puan Maharani terbuka menerima partai di luar pengusung Jokowi-JK untuk bergabung. Puan berharap banyak parpol yang membantu Jokowi-JK membangun bangsa.
Kamis, 21 Agu 2014 12:55 WIB







































