Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memecat Ketua Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya) Sanusi karena terbukti berjudi.
Kota Pasuruan kembali ke PPKM level 1 setelah dua pekan berada di level 2. Hal itu karena vaksinasi booster dan lansia sudah memenuhi prosentase yang ditetapkan