Para pengusaha tampaknya kurang senang dengan pengumuman 750 PMA pengemplang pajak. Bahkan Ketua Kadin menilai, pengumuman itu bisa menciutkan nyali investor.
Perbankan nasional akan mulai mengurangi pemberian kredit korporasi karena tingginya suku bunga SBI. Kenaikan SBI dikhawatirkan bisa memicu meningkatnya NPL.
Bank Mandiri menargetkan pertumbuhan kredit 2006 sebesar 15,6%. Bank ini agak konservatif menetapkan target kredit karena masih dirundung kredit macet.
Sebanyak 750 PMA yang mengemplang pajak dengan alasan rugi ditengarai memanipulasi laporan keuangan. Hal itu sengaja dilakukan untuk menghindari pajak.
Komisi VI DPR dan Pemerintah menyepakati untuk menolak kebijakan impor beras. Keputusan tersebut lahir dalam rapat yang alot antara Komisi VI dengan Menteri Pertanian.