Sebuah kapal kargo bernama MV Tutor tenggelam di perairan Laut Merah setelah dihantam serangan Houthi, yang memaksa kapal itu ditinggalkan oleh awaknya.
Tanggal 18 Juni 2024 menandai peringatan satu tahun sejak kapal selam Titan mulai melakukan perjalanan di bawah air menuju reruntuhan Titanic sebelum meledak.