detikNews
HUT Polantas, Polda Metro akan Memaksimalkan Pelayanan Masyarakat
Hari ini, 22 September 2014, Polantas berulang tahun yang ke-59. Sebagai anggota polisi yang paling bersentuhan dengan masyarakat, Direktorat Lalulintas Polda Metro Jaya terus berupaya untuk membenahi kesemerawutan lalulintas Ibu Kota.
Senin, 22 Sep 2014 11:53 WIB







































