detikNews
Nasib Pilu Anak-anak di India Jadi Yatim Piatu Akibat Corona
Banyak anak di India menjadi yatim piatu setelah orang tua mereka meninggal akibat Covid-19. Lantas apa yang terjadi pada anak-anak yatim piatu akibat pandemi?
Sabtu, 29 Mei 2021 10:41 WIB