Sepakbola
Tambah Gol, Rooney pun Kembali Ditanyai soal Rekor
Wayne Rooney kini satu gol lebih dekat menuju rekor Sir Bobby Charlton di tim nasional Inggris. Masih berusaha tak terlalu memikirkannya, Rooney mengaku hal itu tetap terus saja ditanyakan padanya.
Jumat, 10 Okt 2014 15:29 WIB







































