KAI Commuter terus berupaya mengurai antrean penumpang di Stasiun Manggarai. Salah satunya menggunakan peron kereta bandara untuk melayani pengguna KRL
Kereta api dianggap sebagai transportasi yang nyaman dan cepat. Di Bandung Raya, setidaknya ada tujuh stasiun kereta yang bisa nyaman untuk disinggahi.
Mulai 28 Mei Stasiun Manggarai mengubah rute operasional. Aktivitas KRL berada pada jalur 6-13, atau tepatnya di gedung bangunan baru Stasiun Manggarai.