Beberapa orang harus berjuang lebih keras untuk bisa vaksin COVID-19. Seorang warga belum juga dapat giliran, malah dapat sertifikat 'nyasar'. Kok bisa?
Setjen DPR RI menganggarkan belanja multivitamin Rp 2 miliar dari APBN 2021. Mahkamah Kehormatan Dewan DPR menegaskan anggaran itu bukan untuk anggota Dewan.
Keamanan siber jadi faktor penting untuk transformasi digital di Indonesia pasca pandemi COVID-19. Namun, Indonesia kekurangan SDM perempuan di bidang ini.