detikNews
Ade Rahardja Akui Nazaruddin Pernah Mengintervensi Kasus di KPK
Deputi Penindakan KPK, Ade Rahardja mengakui dirinya pernah dua kali bertemu dengan Muhammad Nazaruddin. Ade mengatakan dalam pertemuan tersebut, Nazaruddin meminta agar sejumlah kasus yang ditangani di KPK dihentikan.
Selasa, 26 Jul 2011 19:30 WIB







































