detikNews
Cari Calon Kredibel, Tim 5 Temui Kalangan Civil Society
Tim 5 Plt KPK rajin menggelar pertemuan dengan sejumlah kalangan. Untuk mencari 3 calon pelaksana tugas (plt) pimpinan KPK yang kredibel, diskusi digelar. Salah satunya dengan kelompok civil society.
Senin, 28 Sep 2009 16:10 WIB







































