detikNews
Pasukan Israel Tembak Mati Warga Palestina di Kamp Pengungsi
Seorang pria Palestina tewas akibat tembakan tentara dan polisi Israel di kamp pengungsi Qalandiya, dekat Yerusalem. Sebanyak 10 orang lainnya luka-luka.
Selasa, 01 Mar 2016 14:15 WIB







































