detikNews
Polri: Perputaran Uang Jaringan Narkoba Fredy Pratama-Helen Capai Rp 59,2 T
Bareskrim membongkar tiga sindikat narkoba jaringan internasional. Polisi mengatakan perputaran uang sindikat dari bisnis haram itu mencapai Rp 59,2 triliun.
Jumat, 01 Nov 2024 17:57 WIB