Jumlah tenaga kerja sektor pertanian turun 280.000 orang (0,68%) selama periode Februari 2013-Februari 2014. Menteri Pertanian Suswono menilai kondisi ini positif. Kok bisa?
Kegiatan impor produk hortikultura termasuk bawang merah tak bisa dihindari. Alasan keberlangsungan pasokan di dalam negeri menjadi penyebab impor komoditas pangan ini masih terjadi.
Pihak kementerian pertanian (kementan) mengakui Indonesia masih mengimpor produk ubi termasuk ubi jalar dari Tiongkok. Namun di sisi lain, Indonesia juga mengekspor produk ubi.
Pertemuan antara perwakilan Kementerian Perdagangan (Kemendag) dan Asosiasi Petani Tebu Rakyat Indonesia (APTRI) soal Harga Patokan Petani (HPP) gula 2014 berjalan buntu.
Dirut PT Indoguna Utama Maria Elizabeth Liman membacakan berjudul 'Saya Pengusaha Bukan Penyuap'. Ia mengungkapkan hanya menjadi korban permainan Elda dan Fathanah dalam kasus impor sapi.
Target pemerintah agar Indonesia swasembada daging sapi atau maksimal 10% impor pada 2014 tampaknya sulit tercapai. Diperlukan keterlibatan KPK demi target ini.