detikNews
Polisi Gerebek Importir Krim Pembesar Payudara dan Obat Kuat Pria di Pontianak
Dit Reskrimsus Polda Kalbar di bawah komando Kombes Agus Nugroho menggerebek sebuah rumah di Pontianak. Diduga di rumah itu terdapat barang-barang impor ilegal.
Rabu, 02 Mar 2016 13:46 WIB







































