Pelindo menyelenggarakan program mudik gratis tujuan Jawa dan Sumatera. Pelepasan mudik yang dihadiri Ketua DPR Setya Novanto ini diikuti 10.525 pemudik.
Guna mengantisipasi tingginya kebutuhan pelanggan jelang Lebaran, Telkomsel menghadirkan Posko Siaga yang ditempatkan di sejumlah titik strategis yang akan banyak dilalui oleh para calon pemudik.
PT Pertamina (Persero) akan memasok kebutuhan gas alam cair atau LNG untuk truk-truk perusahaan tambang di Kalimantan Timur. Penggunaan LNG ini merupakan yang pertama kali di Indonesia.
Pertamina dan Total E&P menandatangani kerja sama jual beli gas LNG untuk kebutuhan bahan bakar kendaraan industri pertambangan dan komersial di Kalimantan Timur (Kaltim).