detikJatim
Tampil Lugas di Debat, Khofifah-Emil Sajikan Prestasi Pemprov Jatim
Paslon Nomor Urut 2 Khofifah-Emil tampil tas tes dalam debat kedua yang digelar KPU Jatim di Grand City Surabaya, Minggu (3/11/2024).
Senin, 04 Nov 2024 19:13 WIB