detikNews
Total Kematian Corona di Brasil Tembus 600 Ribu Orang
Total kematian akibat Corona di Brasil telah menembus 600 ribu orang. Negara dengan total 213 juta jiwa penduduk ini juga mencatat total 21,5 juta kasus Corona.
Sabtu, 09 Okt 2021 14:45 WIB