detikNews
Beli Serum Anti Bisa Ular di RSUD Palabuhanratu, Warga: Mahal-Tanpa Kwitansi
Seorang warganet menyoroti harga Serum Anti Bisa Ular (SABU) di RSUD Palabuhanratu yang dianggap mahal. Anehnya, bukti pembelian itu tidak disertai kwitansi.
Jumat, 11 Jun 2021 17:39 WIB