Syarat baru perjalanan buat KA jarak jauh mulai berlaku Selasa ini. Lantas bagaimana bagi orang tak layak vaksin yang statusnya tak tercantum di PeduliLindungi?
Sejumlah penumpang yang berangkat dari Bandara Husein Sastranegara Kota Bandung mengaku keberatan, dengan kewajiban tes PCR sebagai syarat perjalanan udara.
Ditjen Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan telah mengeluarkan aturan baru terkait syarat berpergian menggunakan transportasi darat dan penyebrangan.