Truk mengantar pasir ke proyek Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) itu diduga mengalami masalah sistem pengereman serta ditambah beban berat yang diangkut.
Kasus rem blong yang dipicu oleh ketidakmampuan system pengereman karena kelebihan dimensi dan kelebihan muatan masih jadi momok di industri angkutan logistik.