detikNews
Usai Rapat dengan Luhut, Ganjar Bentuk Satgas Oksigen di Jawa Tengah
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, membentuk Satgas Oksigen untuk memastikan pasokan oksigen di wilayah Jawa Tengah aman selama pandemi COVID-19.
Senin, 05 Jul 2021 15:14 WIB