Yeon Min Ji kabarnya akan membintangi karakter baru di The Penthouse 2. Sebelum melihat penampilan terbarunya, yuk intip daftar drama yang pernah dibintanginya.
The Penthouse yang tayang di Trans TV sudah sampai ke episode 5. Tak cuma kejutan dari sisi drama Korea itu saja, ada juga hadiah menarik yang bisa kalian raih.