Nama Erick Thohir, Najwa Shihab hingga Kaesang Pangarep menjadi sosok yang mendapat nilai tertinggi untuk memimpin PSSI dari hasil survei Indikator Politik.
Maskapai Lion Air masuk daftar maskapai dengan layanan terburuk di dunia. Hal ini berdasarkan hasil survei yang dilakukan platform layanan travel Bounce.
Sebanyak 60,2% responden setuju Ketum PSSI Mochamad Iriawan beserta jajarannya mengundurkan diri dari kepengurusan sebagai bentuk pertanggungjawaban moral.
Lembaga survei Indikator melakukan survei terkait tragedi Kanjuruhan yang menewaskan setidaknya 135 jiwa. Mayoritas responden setuju ketua umum PSSI diganti.
Lembaga survei Indikator Politik Indonesia merilis survei sikap publik terhadap Tragedi Kanjuruhan. Mayoritas responden percaya Kapolri mampu mengusut tuntas.