Nguyen Xuan Son menjadi pemimpin daftar top skor sementara ASEAN Championship 2024 meski baru turun tiga kali selama turnamen. Ia dikutit tiga nama lain.
Laga babak I antara Man City vs Chelsea berjalan sama kuat 1-1. The Blues unggul cepat dari gol Noni Madueke, lalu Josko Gvardiol mencetak gol balasan Man City.
Liverpool mengalahkan Brentford 2-0 di Liga Inggris, dengan Darwin Nunez mencetak dua gol di injury time. Liverpool kini puncaki klasemen dengan 50 poin.