detikNews
Sandi Buka Suara Usai Kejari Depok Tetapkan 3 Tersangka Korupsi Damkar
Petugas Damkar Depok, Sandi Butar-Butar merespons penetapan tiga tersangka korupsi Damkar. Sandi menyerahkan seluruh proses hukum kasus itu kepada aparat.
Jumat, 07 Jan 2022 18:36 WIB