detikFinance
Harga BBM-Listrik di Eropa Naik 700%, Jokowi: Di Sini Naik 15% Demo 3 Bulan
Dia pun menyebut ada salah satu negara di Eropa yang harga energinya naik 700%. Menurutnya, di Indonesia harga bensin naik 15% saja demonya bisa tiga bulan.
Selasa, 29 Agu 2023 14:12 WIB