Bubba Wallace berteriak lantang membela hak hidup kulit hitam dari arena Nascar. Kini dia dapat ancaman setelah seutas tali gantung diri ditemukan di garasinya.
Hasil buruk didapatkan oleh tim Yamaha. Quartararo yang menjadi pebalap satu-satunya yang berada di posisi depan, menjelaskan kesulitan Yamaha di GP Jerman ini.
"Sementara melakukan pendalaman untuk video yang muncul di medsos. Selanjutnya kami akan melakukan klarifikasi dan memeriksa sejumlah saksi," tujar AKP Ardy.
Legenda MotoGP Giacomo Agostini tidak lagi berseteru dengan Jorge Lorenzo. Agostini kini berharap agar Lorenzo bisa kembali ke Ducati untuk balapan lagi.