Propam Polres Sumba Barat, NTT, memeriksa tujuh polisi yang diduga terlibat dan menjadi saksi dalam kasus meninggalnya tahanan di sel Polsek Katikutana.
Kapolda NTT Irjen Lotharia Latif mengatakan sudah mencopot empat anggota Polsek Katikutana yang diduga terlibat penganiayaan seorang tahanan hingga tewas.
Ramai dibahas data bonus atlet PON DKI yang lebih kecil dibanding 5 provinsi 'termiskin'. Disebutkan atlet peraih medali emas mendapat bonus Rp 200 juta.