detikNews
Kejagung Tegaskan Tak Ada Unsur Politik Saat Jerat Johnny Plate Tersangka
Kejagung menegaskan penetapan tersangka terhadap Menkominfo Johnny G Plate murni penegakan hukum dan tidak ada unsur politik.
Rabu, 17 Mei 2023 14:43 WIB