Pemerintah-DPR baru saja mengesahkan RUU Omnibus Law Cipta Kerja menjadi UU. KSPI mengatakan langkah pemerintah dan DPR itu sebagai tindakan tidak bermoral.
Pendaftaran kartu prakerja gelombang 11 menjadi salah satu Google Trend pada Senin (5/10/2020). Supaya tidak terjebak hoax bisa cek di www.prakerja.go.id.
DPR RI berencana menggelar rapat paripurna mengesahkan omnibus law RUU Cipta Kerja (Ciptaker) siang ini. Menko Airlangga hingga menteri-menteri sudah hadir.
DPR menggelar rapim untuk menetapkan tanggal rapat paripurna penutupan masa sidang. Santer disebut pembahasan salah satunya soal pengesahan RUU Cipta Kerja.
Sejumlah pihak mempertanyakan nasib libur 2 hari dalam sepekan di UU Ciptaker. Pemerintah memastikan tak ada perubahan dalam urusan libur. Begini ketentuannya.