detikNews
Kubu Zulkifli Klaim Kantongi Lebih dari 50 Persen Suara
Calon ketua umum PAN Zulkifli Hasan menggelar konsolidasi bersama para pendukungnya di Yogyakarta, dua hari jelang Kongres PAN di Bali. Kubu Zulkifli memastikan sudah merampungkan lebih dari 50 persen suara sah untuk dukungan di Kongres.
Kamis, 26 Feb 2015 11:50 WIB







































