Sepakbola
Guus Hiddink Doakan Vietnam ke Piala Dunia
Mantan pelatih asal Belanda Guus Hiddink bangga dengan pencapaian Park Hang-seo bersama Vietnam. Ia pun mendoakan Golden Dragons bisa ke Piala Dunia.
Selasa, 10 Jan 2023 17:20 WIB