Erling Haaland mengungkapkan kekecewaannya usai City diimbangi AS Monaco gara-gara kebobolan gol di menit akhir. Pep Guardiola menilai wajar sikap Haaland itu.
Griezmann resmi memperpanjang kontrak bersama Atletico hingga 30 Juni 2027. Meski sudah 34 tahun, penyerang Prancis itu masih dibutuhkan pelatih Diego Simeone.
Ruben Amorim mengaku tidak akan mundur dari posisinya di Manchester United meski hasilnya belum memuaskan. Ia menyebut hanya klub yang akan memutuskan nasibnya.