detikInet
Berkat Galaxy S6, Samsung Juara di Kandang Apple
Galaxy S6 dan S6 Edge sepertinya disambut baik di kandang Apple, Amerika Serikat. Buktinya, pangsa pasar smartphone Samsung di Negeri Paman Sam itu kembali menjadi yang tertinggi, menyalip Apple.
Kamis, 02 Jul 2015 09:59 WIB







































