Sepakbola
Bayern Tekuk Schalke Tiga Gol Tanpa Balas
Buntu di babak pertama, Bayern Munich bangkit dan mencetak tiga gol di babak kedua. Die Roten pun menaklukkan Schalke 04 dengan skor telak 3-0.
Minggu, 17 Apr 2016 01:35 WIB







































