detikNews
Kisah Mas'ud Berjalan Kaki dari Jateng ke Jakarta
Seorang pria bernama Mas'ud (36) rela berjalan kaki dari rumahnya di Grobokan, Jawa Tengah, hingga ke Kantor DPP Partai NasDem di Jakarta. Aksi ini ia lakukan untuk memenuhi nazarnya.
Selasa, 15 Nov 2011 20:42 WIB







































