detikJatim
Pokdarwis Banyuwangi Berkumpul Bahas Kesiapan Sambut Wisata Akhir Tahun
99 Pokdarwis di Banyuwangi membahas kesiapan libur akhir tahun di Banyuwangi. Libur akhir tahun diharapkan meningkatkan taraf ekonomi pelaku wisata Banyuwangi.
Rabu, 19 Okt 2022 19:17 WIB