detikInet
Bidak Catur Kuno Berdesain Islami di Norwegia Bingungkan Arkeolog
Sebuah bidak catur berusia 800 tahun yang ditemukan saat penggalian di sebuah situs di Norwegia, ditutupi dengan pola lingkaran yang unik dengan desain Islami.
Rabu, 03 Apr 2024 13:15 WIB