detikNews
Tersangka Kasus Pelumuran Kotoran ke Satgas COVID-19 Akan Diperiksa Lagi
Istri pasien yang melumurkan kotoran ke tiga petugas Satgas COVID-19 Puskesmas Sememi, sudah ditetapkan sebagai tersangka. Ia akan diperiksa kembali.
Rabu, 14 Okt 2020 23:07 WIB