detikFinance
Dolar Terus 'Menggila', Sudah Tembus Rp 13.100
Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS melanjutkan pelemahannya. Dolar AS terus 'menggila' dan mampu menembus level Rp 13.100.
Rabu, 11 Mar 2015 09:20 WIB







































