detikHealth
Ini yang Perlu Dilakukan untuk Mencegah Kematian Akibat Penyakit Jantung
Penyakit jantung koroner ataupun serangan jantung dapat menyerang secara tiba-tiba. Untuk mengurangi angka kematian akibat penyakit jantung, pakar mengatakan perlu adanya jejaring kerja sama antara seluruh elemen masyarakat.
Senin, 13 Apr 2015 09:53 WIB







































