Seorang pengungsi Irak yang dikecam karena membakar Al-Qur'an di Swedia berniat mengulangi aksinya. Sedikitnya 230 jemaah wafat selama ibadah haji tahun ini.
Penghargaan Perdamaian Aachen 2023 diberikan kepada jaringan aktivis Rusia dan sekelompok aktivis hak asasi manusia di Israel dan wilayah pendudukan Palestina.
Rheinmetall memulai pembangunan pabrik untuk memproduksi badan pesawat F-35. Nantinya, Rheinmetall ingin memasok 400 badan pesawat siluman buatan AS tersebut.
Pemerintah Singapura memangkas proyeksi pertumbuhan ekonomi tahun ini karena mengalami penurunan permintaan ekspor dari dua pasar utamanya, China dan AS.
Kekeringan di Terusan Panama membuat kapal menunggu lebih lama untuk transit di kanal atau angkutan laut dan membuat bisnis harus mengambil rute alternatif.
Kerusuhan di Prancis akibat tewasnya seorang remaja laki-laki berusia 17 tahun semakin meluas. Otoritas Prancis menerapkan jam malam meminimalisir aksi ricuh.