Banyak wanita hebat dari abad kuno yang terabaikan di sejarah Indonesia. Sebuah kolaborasi unik terbaru hadir untuk merayakan sosok inspiratif tersebut.
Video art Syaura Qotrunadha yang tengah dipamerkan di Museum MACAN menampilkan berbagai isu di dalamnya. Ada telisik soal antropologi rasial, apakah itu?
Kasus Corona kembali melonjak di negeri tirai bambu. Akibatnya lonjakan itu, Pemerintah China pun terpaksa me-lockdown satu kota berpenduduk 13 juta jiwa.
Ketua Komisi X DPR RI Syaiful Huda mengatakan pihaknya mempertimbangkan untuk memanggil Mendikbudristek Nadiem buntut kebakaran di Gedung A Museum Nasional.