Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan pertemuan bilateral dengan Presiden Zanzibar Hussein Ali Mwinyi di Ruang Casablanca, Hotel Mulia, Nusa Dua, Bali.
Jokowi bertemu dengan Presiden Ghana Nana Addo Dankwa Akufo-Addo di Ruang Casablanca, Hotel Mulia, Bali. Keduanya membahas upaya memperkuat hubungan bilateral.